a. Geografis
* Letak dan luas Wilayah
Pekon simpang kanan merupakan salah satu dari 13 pekon di wilayah kecamatan Sumber
Rejo, yang terletak 2 Km ke arah timur dari kota Kecamatan. Pekon simpang kanan
mempunyai luas wilayah seluas 400 Hektar.
* Iklim
Iklim pekon simpang kanan, sebagaimana pekon-pekon lain di wilayah indonesia
mempunyai iklim kemarau dan penghujan, hal tersebut mempunyai pengaruh langsung
terhadap pola tanam yang ada di pekon simpang kanan kecamatan sumber rejo.
b. Keadaan Sosial Ekonomi Penduduk
* Jumlah Penduduk
Pekon simpang kanan mempunyai jumlah penduduk 2567 jiwa, yang tersebar dalam 3
wilayah RW dengan perincian sebagai berikut ini :
1. RW 1 = 1105 Jiwa
2. RW 2 = 966 Jiwa
3. RW 3 = 496 Jiwa
* Tingkat Pendidikan
Tingkat pendidikan masyarakat pekon simpang kanan adalah sebagai berikut :
* Mata Pencarian
Karena pekon simpang kanan merupakan pekon pertanian, maka sebagian besar
penduduknya bermata pencarian sebagai petani, selengkapnya sebagai berikut :
* Letak dan luas Wilayah
Pekon simpang kanan merupakan salah satu dari 13 pekon di wilayah kecamatan Sumber
Rejo, yang terletak 2 Km ke arah timur dari kota Kecamatan. Pekon simpang kanan
mempunyai luas wilayah seluas 400 Hektar.
* Iklim
Iklim pekon simpang kanan, sebagaimana pekon-pekon lain di wilayah indonesia
mempunyai iklim kemarau dan penghujan, hal tersebut mempunyai pengaruh langsung
terhadap pola tanam yang ada di pekon simpang kanan kecamatan sumber rejo.
b. Keadaan Sosial Ekonomi Penduduk
* Jumlah Penduduk
Pekon simpang kanan mempunyai jumlah penduduk 2567 jiwa, yang tersebar dalam 3
wilayah RW dengan perincian sebagai berikut ini :
1. RW 1 = 1105 Jiwa
2. RW 2 = 966 Jiwa
3. RW 3 = 496 Jiwa
* Tingkat Pendidikan
Tingkat pendidikan masyarakat pekon simpang kanan adalah sebagai berikut :
TABEL 1
TINGKAT PENDIDIKAN
Pra Sekolah
|
SD
|
SMP
|
SMA
|
S1
|
S2
|
56
Jiwa
|
248
Jiwa
|
624
Jiwa
|
357
Jiwa
|
46
Jiwa
|
-
Jiwa
|
* Mata Pencarian
Karena pekon simpang kanan merupakan pekon pertanian, maka sebagian besar
penduduknya bermata pencarian sebagai petani, selengkapnya sebagai berikut :
TABEL 2
MATA PENCARIAN
Petani
|
Pedagang
|
PNS
|
Buruh
|
Lainnya
|
842
Jiwa
|
55
Jiwa
|
23
Jiwa
|
246
Jiwa
|
70
Jiwa
|
* Pola Penggunaan Tanah
Penggunaan tanah di pekon simpang kanan sebagian besar di peruntukan tanah pertanian
(sawah), sedangkan sisanya untuk tanah kering yang merupakan bangunan dan fasilitas
lainnya.
* Pemilik Ternak
Jumlah kepemilikan hewan ternak oleh penduduk pekon simpang kanan adalah sebagai
berikut :
TABEL 3
KEPEMILIKAN TERNAK
Ayam/Itik
|
Kambing
|
Sapi
|
Kerbau
|
Lainnya
|
3870 Ekor
|
125 Ekor
|
19 Ekor
|
2 Ekor
|
-
|
c. Sarana dan Pra Sarana
Kondisi Sarana dan Pra Sarana umum pekon simpang kanan secara garis besar adalah sebagai
berikut :
TABEL 4
PRASARANA PEKON
Balai Pekon
|
Jalan Kab.
|
Jalan Kec.
|
Jalan Pekon
|
Masjid Dll
|
1
Unit
|
17
Km
|
12
Km
|
2,5
Km
|
11
Unit
|
0 komentar:
Posting Komentar